Penerapan algoritma Cosine Similarity dan metode TF-IDF pada klasifikasi pengaduan masyarakat berbasis web ini dibangun dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan basis data MySQL. Metode Cosine Similarity berfungsi dalam membandingkan kemiripan antar data atau dokumen dengan membandingkan data dengan data training. TF-IDF merupakan suatu metode dalam menghitung bobot setiap kata, metode ini cukup efisien dalam menghitung nilai term frequency dan inverse document frequency pada setiap token atau kata di setiap data atau dokumen.

Aplikasi klasifikasi pengaduan masyarakat dengan algoritma cosine similarity dan TF-IDF berbasis web ini dikembangkan oleh Dani Purnama,  selain fitur utama yaitu mengklasifikasikan pengaduan masyarakat juga terdapat beberapa fitur lain seperti mengelola data training, case folding, token, weight value, kata dasar, dan daftar disposisi. Pengklasifikasian pengaduan atau komplain dilakukan berdasarkan komplain atau pengaduan yang dimasukan untuk selanjutnya diproses dengan algoritma cosine similarity dan pembobotan TF-IDF sehingga pengaduan masyarakat tersebut dapat diklasifikasikan.

Berikut interface dari aplikasi klasifikasi pengaduan dengan metode TF-IDF dan Cosine Similarity :

PHP Metode Cosine Similarity & TF-IDF Klasifikasi Pengaduan Masyarakat

PHP Metode Cosine Similarity & TF-IDF Klasifikasi Pengaduan Masyarakat

PHP Metode Cosine Similarity & TF-IDF Klasifikasi Pengaduan Masyarakat


Instalasi
Setelah source code berhasil terunduh, kemudian ekstrak apabila menggunakan local server XAMPP disarankan menggunakan versi XAMPP yang masih mendukung PHP5 dan driver mysql. Simpan folder pengaduanmasy kedalam folder htdocs, berikutnya buat database baru dengan nama pengaduan kemudian import file pengaduan.zip yang ada pada folder db ke dalam database tersebut. Untuk menyesuaikan konfigurasi koneksi database terdapat pada file koneksi.php.

$server   = "localhost";
$username = "root";
$password = "";
$database = "pengaduan";

Sesuaikan konfigurasi dengan yang anda gunakan, berikutnya buka web browser lalu masukan url localhost/pengaduanmasy. Untuk dapat masuk ke dalam aplikasi gunakan akun admin di bawah.

Akun Admin
Username : admin
Password : admin

Jika tertarik dengan aplikasi klasifikasi pengaduan masyarakat dengan metode Cosine Similarity dan TF-IDF berbasis web ini dan ingin mempelajarinya maupun mengembangkannya silahkan diunduh melalui tombol yang tersedia di bawah.

Download Source Code Metode Cosine Simiarity & TF-IDF pada Klasifikasi Pengaduan Masyarakat

Password rar : blogbugabagi.blogspot.com

Ads
Unduh Via Google Drive

Unduh Via Mediafire


Bingung bagaimana cara mendownload silahkan baca postingan : cara mendownload jika terdapat link yang mati atau file yang corrupt silahkan tulis di kolom komentar atau laporkan pada form kontak klik disini. Apabila ingin mendukung BlogBugaBagi anda dapat berdonasi baik materi maupun non materi.

Semoga bermanfaat buat temen- temen semua, temen -temen juga boleh untuk mengembangkan sehingga menjadi lebih baik lagi. Dan jangan lupa tinggalkan jejak di kolom komentar, Share jika bermanfaat ke temen – temennya. Salam Berbagi.