pada kotlin untuk mendeklarasikan sebuah interface menggunakan keyword interface. isinya bisa berupa function/method dan variabel. langsung saja ke contoh pembuatan interface.
pertama buat interface seperti berikut.
sekarang interface tersebut akan dipakai di class Orang seperti berikut ini. jika function setData dijalankan maka akan interface juga akan dijalankan.
persiapan selesai sekarang interface tersebut siap di implementasikan. buat class Mahasiswa seperti berikut ini. jangan lupa implements interfacenya, pada kotlin memakai tanda ":". nantinya function/method pada interface akan minta di implementasikan ke dalam class Mahasiswanya.
joss, tinggal dicoba. buat object class Mahasiswa dan jalankan function/method nya.
jika dijalankan maka hasilnya akan seperti berikut ini. bisa dikatakan fungsi interface disini adalah untuk mentransfer data dari class Orang ke Mahasiswa melalui function/method yang ada di dalamnya.
selamat mencoba.
0 Komentar